Alat pH
meter diklasifikasikan atas dua macam :
a) Type pembacaan langsung
Pada type pembacaan langsung GGL sel
yang di dalamnya elektroda kaca berada di bawah pengaruhtahanan tinggi dan arus
yang mengalir melawan tahanan akan diperkuat dan dipindahkan ke kumparanmeter
yang mudah bergerak; ini dikalibrasi dalam milivolt sehingga GGL sel dapat
tercatat secaralangsung, dan apabila nilai pH yang akan diukur maka nilai skala
dapat juga dikalibrasi dalam satuan pH,dilengkapi dengan saklar pilih agar
skala pembacaan dapat ditentukan
b) Type potensiometrik meter
Pada meter type potensiometrik,rangkaian potensiometrik
dilengkapi dengan amplifier elektronik dan miliammeter sebagai
detektorpengaturan. Potensiometer diseimbangkan terhadap sel standar yang
terdapat di dalam enstrumen, dankemudian GGL sel yang terdapat di dalam
elektroda kaca dihubungkan ke potensiometer dankesetimbangan dapat dicapai
dengan mengatur lebih dahulu tombol pengaturan kasar, dan kemudiantombol
pengaturan halus; tombol-tombol tersebut dikalibrasi dalam milivolt dan juga
dalam satuan pH.Elektroda kaca hanya memungkinkan pengukuran relatif. Selain
itu, potensial elektroda dapatberubah atau bergesert sedikit. Untuk alasan ini,
kalibrasi terhadap larutan buffer yang diketahui pH-nyasangat dibutuhkan untuk
memberikan skala pH dari alat yang sesuai dengan elektroda yang sedang
Pada
kalibrasi pH meter digunakan larutan buffer yang pH-nya diketahui, mislanya
pH=7; seluruh membran sel dan saluran KCl (diafragma) dari elektroda utama
harus terendamsemua di dalam larutan buffer. Jika pemeriksaan fungsional tidak
dilakukan, cara terbaik untuk kalibrasiadalah memilih larutan buffer kalibrasi
dimana nilai pH-nya sedekat mungkin dengan nilai pH darisampel yang akan
diukur. Kesempurnaan fungsi pH-meter dan elektroda hanya dapat dijamin dengan
caramelakukan check pengukuran dengan larutan buffer kedua yang nilai pH-nya
berbeda dengan larutanbuffer yang pertama (misalnya kalibrasi pada pH = 7 dan
pengecekan pada pH = 4)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar