Metode
|
Karakteristik zat aktif,
eksipien, wadah
|
Kerugian
|
Sterilisasi basah (autoklaf)
|
Tahan panas (121ºC selama 15
menit) dan tahan lembab, cairan bercampur dengan air, wadah dapat ditembus
oleh air
|
Tidak depirogenasi
Tdk bs bhn sensitif panas atau
panas lembab, keterbatasan panas lembab utk berpenetrasi melalui wadah, perlu
penghilangan udara krn udara dpt menghalangi difusi uap air. (diktat
steril,56)
|
Sterilisasi panas kering (oven)
|
Tahan panas (170 ºC selama 1
jam) tidak tahan lembab, cairan tidak bercampur dengan air
|
Dapat depirogenasi Kerugian:
waktu&suhu lbh lama&lbh tinggi dibandingkan panas lembab, terbatas pd
bhn tahan panas. (diktat steril)
|
Filtrasi menggunakan membran
|
Tidak tahan panas berbentuk
cairan Tidak dapat digunakan untuk wadah
|
Tidak depirogenasi, kemungkinan
terjadi absorbsi zat pada membran dan leaching membran
|
Irradiasi (gamma, elektron)
|
Memiliki
ikatan molekul stabil terhadap radiasi. Harus dipastikan tahan radiasi γ(tahan
radiasi UV, blm tentu tahan radiasi γ)
|
Tidak
depirogenasi, mahal, dapat merusak ikatan molekul bbrp zat, ongkos kapital
awal tinggi & keamanannya.
|
Sterilisasi gas
|
Wadah polimer harus permeabel
terhadap udara,uap air,gas
|
Kemungkinan residu
|
SIFAT
ZAT AKTIF
|
METODA
STERILISASI
|
KETERANGAN
|
Zat padat tahan panas dan tidak
mudah menguap
|
Sterilisasi panas kering
|
Zinc oxide, kalamin, talk,
bismuth subnitrat, bismuth subkarbonat, calomel (tahan pemanasan 160-180 ºC
selama 1-2 jam) Sulfanilamid, sulfadiazin, sulfathiazole, sulfamerazin (thn
pemanasan 3 jam 140-150 ºC)
|
Larutan
tahan panas, dan lembab
|
Sterilisasi
autoklaf (121 ºC selama 20 menit)
|
|
Zat padat sensitif panas
|
Sterilisasi gas seperti
formaldehid, atau 10-20% etilen dioksida dicampur dengan karbondioksida
|
|
Cairan sensitif panas
|
Filtrasi
menggunakan membran, secara aseptis
|
|
Cairan
minyak (tidak bercampur dengan air)
|
Sterilisasi
oven (120-130 ºC selama 1-2 jam)
|
Minyak
mineral, petrolatum cair, gliserin. Gliserin tidak dapat dipanaskan melebihi
150ºC. Minyak&petrolatum cair tahan pemanasan sampai 200 ºC
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar